WALIKOTA TANGERANG BERSAMA PJ GUBERNUR BANTEN LEPAS 389 JEMAAH HAJI 2022 ASAL KOTA TANGERANG



TANGGERANG INFONEWS - Sabtu 4/6/2022..11.25wib 
Wali Kota Tangerang, Arief R. Wismanysah dan Penjabat (Pj) Gubernur Banten, Al Muktabar. 
Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Tangerang sekaligus Kepala Staf Penyelenggara Ibadah Haji Kota Tangerang, kamis 4/6/2022 Melepas 389 jemaah haji asal kota tangerang.
pelepasan jemaah dilaksanakan Di halaman Masjid Raya Al Azhom Kota Tangerang. 
Samsudin kepada media mengungkapkan bahwasanya ada sebanyak 389 calon jemaah haji yang berangkat ke tanah suci di gelombang pertama ini 389 jemaah dan empat petugas yang menemani rombongan tersebut akan diberangkat hari ini ke asrama haji Pondok Gede  
Jemaah tersebut jadwalnya akan terbang ke tanah suci pada hari Minggu, 5/6/2022
Samsudin menambahkan bahwa kuota haji untuk Kota Tangerang sendiri tahun ini sebanyak 879 jemaah atau 48 persen kuota.
"Untuk tahun ini 879 jemaah,

Insyaallah mudah-mudahan tahun depan bisa 100 persen kuota kita terisi. Biasanya Kota Tangerang bisa mencapai 1.200 hingga 1.500 jemaah diberangkatkan," 

Sedangkan Pj Gubernur Banten, Al Muktabar berharap agar para jemaah dapat menjadi haji yang mabrur dan saya ucapkan selamat hingga pulang ke Indonesia.lagi
Mari Kita doakan agar para jemaah haji yang diberangkatkan hari ini mendapatkan haji yang mabrur.

Semoga doa-doa di tanah suci nanti untuk terus membangun Banten dan juga untuk kesejahteraan masyarakat Banten yang lebih baik," 
Untuk musim haji Tahun 2022 kuota haji untuk Provinsi Banten sebanyak 4.291 orang.dengan demikian mari kta doakan agar semua terlaksana dengan baik .

RED : Agung Kris/ Madya T.J
Anda belum dapat berkomentar. Harap Login terlebih dahulu

Komentar

  • Belum ada komentar !